Content marketing desain


Content marketing desain - Kali ini saya akan membahas tentang content marketing desain, yang dimana mungkin hal ini akan membantu sobat desain untuk memahami lebih lanjut pada artikel saya yang sebelumya yaitu Desainer grafis butuh belajar digital marketing.

Tentu sobat pernah mendengat tentang istilah "content is the king", benar sob..., Content atau infomasi yang tersedia melalui sebuah media platform ini adalah raja dari sebuah strategi marketing yang di buat dengan berbagai jenis format seperti artikel, gambar dan video. Namun tahu kamu sobat?, konten yang di desain bagus serta memiliki value, akan mendapatkan engagement rate yang tinggi dari pada sebaliknya.

Dengan kata lain, pembuatan content marketing yang di desain dan di edit sedemikian rupa (eye-catching), akan menepatkan perhatian lebih dari audien, atau penonton yang menikmati konten tersebut. Content marketing biasanya berupa informasi unik, tutorial atau motivasi, yang di mana bertujuan untuk mendapatkan tindakan dari audiens yang menghasilkan keuntungan.

Content marketing desain

Content marketing desain lebih berfokus pada konten yang meng-edukasi. Dengan konten yang berkonsep seperti ini, audies biasanya membutuhkan sekian detik untuk membaca atau melihat isi dari konten tersebut. Ini terjadi pada saya dengan pengalaman pribadi, yang di mana setiap ada creator yang membuat konten dengan animasi atau desain saya selalu terbawa perasan ingin tahu untuk melihatnya.

Dengan pengalaman diri serta mempelajari teknik marketing dan desain, saya mencoba untuk mengkombinasikan ketiga hal tersebut menjadi satu, walau sampai sekarang harus masih tetap belajar. Dan untuk sobat desain, tentu juga bisa mempelajari hal ini sembari mengasah skill desain sobat, saya juga merangkum 7 langkah bagaimana membuat konten markering desain yang baik dan di buat secara khusus.

7 langkah membuat content marketing desain

Berikut langkah-langkah strategi dalam membuat content marketing desain yang bisa sobat gunakan, untuk langkahnya antara lain:

1. Tentukan audiens

Langkah awal dalam membuat content marketing desain adalah menentukan terget audiens, dengan memahami seperti apa target audiens kita, tentu mebuat konten menjadi lebih mudah. Sebagai contoh, mulai dari hal sederhana dahulu, seperti umur berapa mereka?, apa hobi mereka, apa kesukaan mereka dan lain sebagainya. 

2. Catat masalah apa saja yang di hadapi audiens

Di saat membuat catatan dalam memahami audien sobat, catat juga apa saja masalah yang di hadapi mereka, seperti bingung dengan hal perencannan, bingung dalam membuat konten, dan masalah lain yang sekira nya sobat bisa dengan mudah memberi solusinya.

3. Tulis soslusi apa saja yang bisa di berikan

Nah, karena di atas saya telah menyebutkan solusi. Tulis juga solusi apa saja yang bisa sobat berikan kepada mereka. Dengan menulis solusi apa saja yang bisa sobat selesaikan, hal ini membangun kepercayaan mereka terhadap sobat, dan tentu membangun juga branding personal.

4. Pilih format platfom sesuai jenis content.

Setelah semua catatan yang tulisankan tadi terkumpul, saatnya menentukan platform apa yang harus di gunakan agat target tercapai. Dalam hal ini sobat bisa chek mendapatkan tempat (platform) yang tepat berdasarkan umur atau kebutuhan mereka. Setelah nya sobat bisa gunakan jenis format contentnya berupa artikel teks, gambar, atau video. Dan dengan perkembangan teknologi pada platform tersebut, sobat bisa kombinasikan content yang akan di buat. Jenis content gambar dengan tulisan atau jenis konten video dengan gambar.

5. Buat content desain yang unik

Buat conten dengan desain yang unik, di sini kunci dari pembuatan content marketing desain. Dengan tampilan konten yang unik tentu menjadi daya tarik audiens agar melihat atau membanca konten sobat. untuk mencari inspirasi desain sobat baca kembali artikel saya tentang website inspirasi desain grafis, yang di mana saya rangkumkan khusus beberapa website inspirasi desain yang sering saya kunjungi.

6. Pengelolaan conten yang telah di desain.

Pengolahan conten desain ini adalah pecarian kata kunci, judul, artikel dan tag untuk di tambahkan pada conten marketing yang telah di desain tadi. Sebanarnya langkah ini bisa di dahulukan sebelum mendesain, tenrgantung sobat lebih nyaman nya pada saat kapan pembuatan konten tersebut. Dengan pengolahan yang tepat membuat audiens gampang menjangkau dan menemukan content sobat. Dan tentunya juga dengan bantuan sering update postingan donk! hehhe.

7. Publikasi content marketing desain.

Saatnya mempublikasikan content marketing desain sobat, pada tahap terakhir ini sobat bisa menjadwalkan content desain tersebut agar di posting secara automatis oleh sistem pada platform teresebut. Sebisa munggkin jadwalkan terus contten marketing sobat, mulai dari per/hari, minggu, bulan dan tahun.


Rangkuman

Ke 7 langkah ini bisa sobat implementasikan dalam pembuatan conten marketing desain. Dengan membuat content marketing yang di desain tentu membuat penonton jadi lebih tertarik dan terpikat untuk membaca atau menonton content tersebut.

Dan demikian artikel tentang Content marketing desain ini, semoga artikel ini membantu dan menambah pengetahuan untuk kita semua, baca juga artile lain pada blog aldyndo ini yang membahas tentang desain, motion graphic dan animasi.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url